Selayang Pandang Fakultas Ekonomi Bisnis dan Teknologi Digital
Fakultas Ekonomi Bisnis dan Teknologi Digital mewujudkan pendidikan dan pengembangan ekonomi dan bisnis serta berkembang dalam dunia Digital di tingkat nasional dan internasional dengan melahirkan insan yang unggul, profesional, mandiri, berkompeten di pasar digital dan bermoral Islami.
Fasilitas Fakultas Ekonomi Bisnis dan Teknologi Digital
Prestasi
No Results Found
The page you requested could not be found. Try refining your search, or use the navigation above to locate the post.
Berita
Pelatihan Penentuan Harga Pokok Penjualan Bagi Wirausahawan Pemula
Harga jual merupakan jumlah nilai yang ditukar dengan manfaat oleh konsumen dimana konsumen nantinya akan memiliki dan menggunakan produk atau jasa yang nilainya ditetapkan oleh pembeli dan penjual untuk satu harga yang sama terhadap semua pembeli. Penentuan harga...
Pelatihan Teknologi Pemasaran Sebagai Upaya Peningkatan Kompetensi UMKM
Adanya perubahan daya beli konsumen membuat pengusaha lebih berusaha dalam mencari solusi sehingga usahanya tetap dapat beroperasi. Sehingga pengelola usaha perlu mempelajari lebih dalam terkait ilmu pemasaran berbasis manual maupun berbasis teknologi. Salah satu...
Pendampingan Penyusunan Company Profile Sebagai Identitas Perusahaan
Company profile atau profil perusahaan bertujuan untuk menarik perhatian dan memberikan informasi tentang perusahaan secara ringkas. Profil perusahaan dirancang untuk menghasilkan dampak baik serta memberikan kesan pertama yang baik pada calon investor atau klien....
Pelatihan Pembuatan Packaging Untuk Meningkatkan Keunggulan Kompetitif Produk Oleh Dosen Manajemen UNUSA
Fungsi kemasan sebagai identitas yang mutlak diperhatikan. Kemasan yang menarik dapat menjadikan nilai tambah bagi produk karena memiliki kemasan yang berbeda dari produk lainnya. Hal ini dikarenakan pengunjung dan konsumen memiliki penilaian dalam hal kemasan...
Pengumuman
No Results Found
The page you requested could not be found. Try refining your search, or use the navigation above to locate the post.
Youtube FEBTD
Bergabung Bersama Kami
Banyak pengalaman dan pengembangan kemampuan yang tidak terlupakan selama Anda menjadi bagian dari sivitas akademika Fakultas Ekonomi Bisnis dan Teknologi Digital, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya